Pastikan Layak Pakai, Petugas Gandeng Taruna Poltekip Lakukan Perawatan dan Pemeliharaan Senjata Api

    Pastikan Layak Pakai, Petugas Gandeng Taruna Poltekip Lakukan Perawatan dan Pemeliharaan Senjata Api
    Humas LAPSUSKA Nusakambangan

    CILACAP INFO_PAS - Dalam kesempatan tersebut Kasubsi Keamanan juga mengungkapkan bahwa senjata api milik Lapas Karanganyar Nusakambangan ini merupakan Barang Milik Negara (BMN) yang dimana wajib untuk dilakukan perawatan serta pemeliharan. Rabu (14/06)

    Perawatan senjata ini dilakukan guna memastikan kondisi senjata api tetp dalam kondisi baik dan siap digunakan kapan saja dalam menunjang tugas dan fungsi pada bidang Keamanan. 

    #KemenkumhamRI
    #KemenkumhamJateng  
    #KumhamSemakinPasti
    #KaranganyarAmpuh
    #Lapsuska

    Rizal Afif Kurniawan.

    Rizal Afif Kurniawan.

    Artikel Sebelumnya

    Waspada akan Gangguan Kamtib, Lapas Karanganyar...

    Artikel Berikutnya

    Antisipasi Pengamanan, Lapas Khusus Karanganyar...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Masyarakat Muntilan Gelar Doa Bersama untuk Kemenangan Ahmad Luthfi dan Taj Yasin
    Kunjungan Kerja Kepala Keuangan Kodam Iskandar Muda ke Korem 012/TU
    Dukung Asta Cita Presiden RI, Panglima TNI Tinjau Program Ketahanan Pangan Kodam IV/ Diponegoro

    Ikuti Kami